UNDUH DOKUMEN LAPORAN PPDB JENJANG SD 2023/2024 LENGKAP

LAPORAN PPDB JENJANG SD 2023/2024 LENGKAP

BLOG GURU - Kegiatan tahun pelajaran 2022/2023 telah usai, kini saatnya sekolah mempersiapkan diri menyongsong tahun ajaran baru yakni menyusun Rencana Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) 2023/2024.

Untuk dapat melaksanakan kegiatan tersebut, sekolah maupun pendidik dan tenaga kependidikan jenjang sekolah dasar dapat mempersiapkan diri, yakni: apa saja yang ingin di capai dalam penerimaan peserta didik baru di tahun ajaran 2023/2024, bagaimana cara merencanakan dan menyusun kegiatan, hingga proses evaluasi penerimaan.

Bagi sobat Blog Guru selaku calon panitia PPDB 2023/2024 Jenjang SD, tentunya persiapan dan perencanaan tersebut membutuhkan kesepakan dalam sebuah rapat agar dapat terlaksana dengan baik.

Sebagai bahan referensi, Admin Blog Guru sudah menyiapkan file word Dokumen Laporan PPDB Jenjang SD 2023/2024 Lengkap yang nantinya dapat di unduh untuk dijadikan bahan referensi, baik itu pelaksanaan rapat, evaluasi kegiatan hingga penyusunan laporan kegiatan PPDB yang telah dilaksanakan.

Referensi yang dapat Admin Blog Guru sajikan, meliputi: Cover Laporan, Surat Undangan, Notulen Rapat, Berita Acara Rapat, Daftar Hadir Rapat, Dokumentasi Rapat, SK Penetapan Panitia PPDB, Lampiran Daftar Panitia Pelaksana PPDB, Lampiran Daftar Piket Panitia, Lampiran Daftar Hadir Piket Panitia, Berita Acara PPDB, Format S-1 tentang Formulir Pendaftaran Siswa Baru, Format S-2 tentang Daftar Calon Siswa Baru Kelas 1, Format S-3 tentang Daftar Calon Siswa Baru, Format S-6 tentang Jumlah Siswa Menurut Kelas, Asal, dan Jenis Kelamin, Format S-7 tentang Jumlah Siswa Menurut Usia, Kelas, dan Jenis Kelamin, Lembar Laporan Anggaran Pembiayaan, Dokumentasi Kegiatan PPDB (Photo Banner, Photo Sekretariat, Photo Pendaftar, dll).

UNDUH LAPORAN PPDB JENJANG SD 2023/2024 LENGKAP

Bagi bapak dan ibu Blog Guru yang menginginkan file word secara lengkap dan utuh sebagaimana yang admin sampaikan terkait isi laporan.

Silahkan unduh file word Dokumen Laporan PPDB Jenjang SD 2023/2024 secara gratis pada link atau tautan yang admin sematkan dalam tulisan berikut ini: 👉 Unduh Dokumen Laporan PPDB Jenjang SD 2023/2024 Lengkap.

Unduh dan pelajari untuk dijadikan bahan referensi khususnya panitia PPDB Jenjang SD 2023/2024.

Dokumen Laporan PPDB Jenjang SD 2023/2024 yang admin Blog Guru bagikan hanya sebagai referensi semata, ubah sesuai dengan yang di inginkan oleh panitia PPDB.

Bagikan informasi yang admin Blog Guru sampaikan kepada teman kepala sekolah, pendidik atau tenaga kependidikan, dan calon panitia PPDB jika dirasa bermanfaat.

Saran dan kritik, Admin Blog Guru tungga pada kolom komentar.